Sebelumnya perlu diketahui bahwa empat tim yang lolos ke semifinal Liga Champions UEFA berasal dari tiga negara yang berbeda. Dua tim berasal dari Spanyol yakni Real Madrid dan Barcelona yang juga sedang bersaing merebut tropi Liga Spanyol. Kemudian Italy menyertakan tim gaeknya, Juventus dan terakhir Bayern Muenchen dari Jerman Bundes League.
Lihat berita olahraga lainnya di Lensa Olahraga IQROZEN.
Hasil Juventus Versus Real Madri
Jalannya Pertandingan babak pertama langsung menunjukkan tensi tinggi sebagai dua tim dari dua negara yang berbeda dan lama tidak bersua. Juventus langsung mengejutkan publik sepak bola ketika pada menit ke-9, Morata mampu membobol gawang Ikker Casilas. Ronaldo cs pun langsung merespon dengan menggempur pertahanan Juve, sayang banyak peluang terbuang.Pertengahan babak pertama, Real Madrid mampu menguasai ball possession hingga 51% hal ini juga membuahkan hasil ketika Cristiano Ronaldo mampu mencetak gol melalui sundulan pada menit ke-27. Hingga pertandingan babak I usai kedudukan teteap imbang Juventus 1 - 1 Real Madrid.
Juventus versus Real Madrid |
Demikian ulasan ringkas dari lapangan hijau Hasil Liga Champions Eropa Juventus Bungkam Real Madrid 2-1. Terus ikuti berita olah raga di laman sederhana ini dan anda dapat melihat hasil Liga Champions Eropa lainnya di SINI.